"Dan Di Antara Tanda-Tanda (Kebesaran)-Nya Ialah Dia Menciptakan Pasangan-Pasangan Untukmu Dari Jenismu Sendiri, Agar Kamu Cenderung Dan Merasa Tenteram Kepadanya, Dan Dia Menjadikan Di Antaramu Rasa Kasih Dan Sayang. Sesungguhnya Pada Yang Demikian Itu Benar-Benar Terdapat Tanda-Tanda (Kebesaran Allah) Bagi Kaum Yang Berpikir."
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah Subhanahu Wa Ta’ala, insyaaAllah kami akan menyelenggarakan acara pernikahan anak kami :
Tidak ada yang kebetulan di dunia ini, semua sudah tersusun rapih oleh sang maha kuasa , kita tidak bisa memilih pada siapa kita jatuh cinta , kami pertama kali bertemu karna di kenalkan oleh teman kami pada Desember 2019
Pendekatan
Dan tidak ada cinta yang tumbuh dengan kesengajaan melainkan dengan pertemuan dan pendekatan , seiring berjalanya waktu kami semakin dekat dan saling support satu sama lain , kami mun menjalin hubungan di akhir bulan januari 2020
Lamaran
Kehendak-Nya menuntun kami pada sebuah pertemuan kedua keluarga hingga akhirnya membawa kami pada sebuah ikatan suci yang telah kami langsungkan acara lamaran pada bulan april 2025
Menikah
Bukan karna bertemu lalu berjodoh tapi karna berjodohlah kami bisa bertemu , kami memutuskan untuk mengikrarkan janji suci pernikahan pada tanggal 19 oktober 2025
Our Galeri
Kirm Hadiah
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.